Membuat Tabel di Postingan Blog dengan Tabelizer



Membuat Tabel di Postingan Blog dengan Tabelizer. Membuat tabel di Microsoft Excell mungkin adalah perkara yang mudah. Namun untuk membuat tabel di postingan blog mungkin agak sedikit lebih susah. Karena kita harus mengerti dengan struktur kode html membuat tabel di blog yang tentunya sedikit membingungkan bagi pemula.

Namun sekarang sepertinya hal tersebut bukan masalah lagi, dengan adanya bantuan dari tabelizer. Prinsip kerja tabelizer hampir sama dengan program untuk membalik huruf di facebook seperti yang pernah saya jelaskan di artikel terdahulu.

Jadi, kita tinggal membuat tabel di Microsoft Office Excell kemudian hasilnya di blok dan di copy di tabelizer. Dengan hanya mengklik Parse, maka tabel tersebut di konvert menjadi bahasa html.

Berikut adalah contoh hasil 10 Perguruan Tinggi Terbaik Indonesia 2010 versi webometrics dengan menggunakan tabelizer :


Peringkat
Indonesia
Nama Perguruan Tinggi/
Universitas
Peringkat
Dunia
1Universitas Gajah Mada562
2Institut Teknologi Bandung661
3Universitas Indonesia815
4Universitas Kristen Petra854
5Universitas Gunadarma1025
6Universitas Negeri Malang1256
7Institut Teknologi Sepuluh Nopember1315
8Universitas Sebelas Maret 1585
9Universitas Airlangga1628
10Universitas Brawijaya2026

Selamat mencoba.


The Title of this article is Membuat Tabel di Postingan Blog dengan Tabelizer and talk about Membuat Tabel di Postingan Blog dengan Tabelizer. Url of Membuat Tabel di Postingan Blog dengan Tabelizer is http://referensiregistrasi.blogspot.com/2010/07/membuat-tabel-di-postingan-blog-dengan.html. Give the opinion about Membuat Tabel di Postingan Blog dengan Tabelizer.



Responses

6 Respones to "Membuat Tabel di Postingan Blog dengan Tabelizer"

republik MAUNG said...

bisa di beri contoh..sorry saya agak telat hehehe...masih belum ngerti caranya...saya akan membuat daftar tabel seperti klasemen liga...


July 16, 2010 at 9:21 PM
Unknown said...

Republik MAUNG :
Contohnya ya seperti di atas.
Jadi intinya, kita buat dulu tabel tersebut di Microsoft excell kemudian di blok dan di copy.

Setelah itu pergi ke tabelizer tersebut dan pastekan hasil excell tadi.

Lalu pergi ke postingan dengan mode edit html dan pastekan lagi hasil yang ditabelizer tersebut. Jadi deh

Mudah-mudahan bisa dimengerti


July 17, 2010 at 9:26 AM
firdaus said...

terima kasih infonya, sangat bermanfaat


August 27, 2010 at 3:20 PM
Obat Herbal Alami said...

waduh gimana caranya nih gan ?


March 6, 2012 at 9:41 PM
Obat Herbal Alami said...

mantap gan terima kasih informasi nya !


March 6, 2012 at 11:02 PM
obat herbal ppok said...

wuish menarik nih kalo postingan [ake beginian !


March 12, 2012 at 5:02 PM

Post a Comment

 

Informasi Berita Terbaru 2013

Berita Terbaru Terpopuler 2013

Blog Infotainment News | Dunia Remaja | Lowongan Kerja

Back to top Copyright © 2010 | Worlds Hottest News